Visi Misi Desa

VISI
MEMBAWA KEHIDUPAN MASYARAKAT DESA SANDINGROWO AMAN, DAMAI, TENTRAM, ADIL, MAKMUR DAN SEJAHTERA MELALUI PANINGKATAN EKONOMI, SUMBER DAYA MANUSIA DAN KESEHATAN MASYARAKAT.
MISI :
- Meningkatkan perekonomian desa melalui peningkatan sumber daya dan potensi yang ada terutama di bidang pertanian, perdagangan dan industri rumah tangga;
- meningkatkan pembangunan disektor sarana transportasi baik jalan lingkungan maupun jalan tani dan fasilitas umum;
- meingkatkan sumber daya manusia yang handal berakhlaq mulia, sehat jasmani dan rohani melalui peningkatan kualitas pendidikan agama dan pendidikan umum, serta kesehatan masyarakat.